TIM ZI Lapas Kelas IIA Purwokerto Maksimalkan Pemenuhan Data Dukung B12

    TIM ZI Lapas Kelas IIA Purwokerto Maksimalkan Pemenuhan Data Dukung B12
    TIM ZI Lapas Kelas IIA Purwokerto Maksimalkan Pemenuhan Data Dukung B12

    PURWOKERTO - Dalam upaya membangun Zona Integritas (ZI) Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Purwokerto, Tim ZI melakukan monitoring dan evaluasi pemenuhan data dukung B12 dalam Portal E-RB Kemenkumham RI, Selasa (07/11/2023)

    Bertempat di Aula Naraya Lapas Kelas IIA Purwokerto, kegiatan ini diikuti oleh Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Purwokerto, Bayu Irsahara, Ketua Tim ZI, Sekretaris Tim ZI, Ketua Pokja I beserta anggota, Ketua Pokja II beserta anggota, Ketua Pokja III beserta anggota, Ketua Pokja IV beserta anggota, Ketua Pokja V beserta anggota, dan Ketua Pokja VI beserta anggota.

    Dalam kesempatan ini Bayu menyampaikan agar pengisian tiap data dukung disesuaikan dengan ketentuan data dukung yang diminta.

    "Untuk pengisian data dukung disesuaikan dengan ketentuan data dukung yang diminta, jangan sampai terdapat indikator tidak tercapai", ujar Bayu

    "Diharapkan pula untuk penyelesaian pengisian sebelum tanggal berakhir atau jatuh tempo", sambungnya

    Kemudian kegiatan monitoring dan evaluasi oleh Tim ZI Lapas Kelas IIA Purwokerto.

    (Syfa) 

    jawa tengah banyumas purwokerto lapas purwokerto zona integritas
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Lapas Kelas IIA Purwokerto Perkuat Sinergi...

    Artikel Berikutnya

    Kalapas Narkotika Purwokerto Ikuti Penguatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional, Lapas Purwokerto Survey Lahan BMN di Desa Kedungrandu
    Irwasum Apresiasi Inovasi Jajaran Ciptakan Benih Jagung Bhayangkara 
    Awali Tugas di Tempat Baru, Kalapas Purwokerto Sapa Warga Binaan

    Ikuti Kami